Kumpulan Berita
Hal ini untuk mendukung program prioritas pemerintahan.
Presiden Prabowo Subianto menyetujui pemindahan tahanan terpidana kasus penyelundupan narkoba 'Bali Nine' ke Australia.
Menteri Hukum Supratman Andi Agtas menegaskan, bahwa pemindahan narapidana (napi) warga negara asing (WNA) ke negara asalnya masih dalam kajian.
Menteri Hukum Supratman Andi Agtas mendapat tugas dari Presiden Prabowo Subianto untuk meninjau kembali seluruh regulasi baik yang berbentuk undang-undang (UU), peraturan pemerintah (PP) hingga peraturan menteri (permen).