Kumpulan Berita

modifikasi cuaca.


Nasional
16 December 2024

BNPB Lakukan Modifikasi Cuaca di Jabar dan Jateng hingga Nataru

BNPB melakukan Operasi Modifikasi Cuaca (OMC) di Provinsi Jawa Barat (Jabar) dan Jawa Tengah (Jateng) hingga Nataru.

Megapolitan
12 December 2024

Target Kurangi Curah Hujan, BNPB Tabur 50 Ton NaCl di Langit Jabar

(BNPB) melakukan Operasi Modifikasi Cuaca (OMC) dengan menaburkan 50 ton NaCL di langit Jawa Barat.

Megapolitan
11 December 2024

Besok, Pemprov Jakarta Bakal Lakukan Modifikasi Cuaca Tahap 2

Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jakarta bersama Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) akan melakukan rekayasa cuaca tahap 2 dalam tiga hari ke depan.

Nasional
10 December 2024

Berpotensi Dikepung Banjir, Operasi Modifikasi Cuaca Digelar di Jabodetabek

Pemerintah akan menggelar operasi modifikasi cuaca untuk mengantisipasi bencana alam di Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang, dan Bekasi (Jabodetabek). Hal itu juga dilakukan sebagai upaya untuk memitigasi potensi wilayah tersebut dikepung banjir.

GTV Channel
10 December 2024

BMKG: Operasi Modifikasi Cuaca Berhasil Kurangi Risiko Banjir di Jakarta

Pemprov DKI Jakarta, BMKG, BPBD Jakarta, dan Songo Aviasi Indonesia melaksanakan Operasi Modifikasi Cuaca (OMC).

Megapolitan
9 December 2024

BPBD Jakarta Alokasikan Rp4 Miliar Khusus Operasi Modifikasi Cuaca

Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jakarta melalui BPBD DKI bersama BMKG RI melakukan operasi modifikasi cuaca (OMC) 2024 untuk mengantisipasi cuaca ekstrem

Nasional
5 December 2024

BMKG Siapkan Teknologi Modifikasi Cuaca Kurangi Hujan di Sukabumi dan Cianjur

Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menyiapkan penerapan teknologi modifikasi cuaca (TMC), guna mengurangi intensitas hujan yang telah menyebabkan bencana banjir bandang di Sukabumi dan Cianjur, Jawa Barat.