Kumpulan Berita
Marc Marquez gagal finis di MotoGP Mandalika 2025 yang berlangsung di Sirkuit Mandalika setelah ditabrak Marco Bezzecchi.
MotoGP Mandalika di Pertamina Mandalika International Circuit, Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat (NTB) mendongkrak pertumbuhan ekonomi daerah.
Akibat manuver berbahaya dari Marc Marquez, Alex Rins hampir terjatuh di Sprint Race MotoGP Mandalika 2025.
PT Pertamina (Persero) mendukung UMKM lokal menuju pasar global (go global) lewat ajang balap motor dunia Pertamina Grand Prix of Indonesia 2025 atau MotoGP Mandalika.
Pertamina Patra Niaga menjamin ketersediaan LPG selama MotoGP Mandalika 2025, dengan menyiapkan tambahan 148.000 tabung untuk menopang aktivitas ekonomi UMKM, khususnya sektor kuliner. Dukungan ini diharapkan memberi multiplier effect bagi daerah dan membantu UMKM meraih peluang ekonomi.
Pagelaran Pertamina Grand Prix of Indonesia 2025 atau MotoGP Mandalika dinilai berperan besar menggerakkan roda perekonomian Tanah Air.
Valentino Rossi menyesal tak sempat balapan MotoGP di Mandalika.
Marc Marquez akan tampil di seri ke-18 MotoGP 2025 yang berlangsung di Sirkuit Mandalika pada 3-5 Oktober 2025.