Kumpulan Berita
Naik 2 kali lipat, penumpang kereta api di Bandung saat libur Nataru mencapai 1 juta orang.
2,67 juta penumpang naik kapal selama libur Natal dan Tahun Baru.
Menurutnya, data tersebut berdasarkan rekap yang tercatat di Dishub KBB berdasarkan pemantauan di libur Nataru.
Ketersediaan Bahan Bakar Minyak (BBM) dan gas, serta pasokan listrik sepanjang periode Natal dan Tahun Baru 2023 aman.
PT Angkasa Pura I (Persero) atau AP I mencatat jumlah penumpang mancanegara mencapai 25.276 orang per hari sejak pertengahan Desember 2022.
PT Hutama Karya (Persero) mencatat sebanyak 1.278.000 kendaraan melintas di seluruh ruas Jalan Tol Trans Sumatera (JTTS).
Sebanyak 23 ribu pemudik tiba untuk kembali beraktivitas di kota yang berjuluk Kota Kembang itu.
Pascalibur Nataru 2023, Lalu Lintas Matraman Arah Jatinegara Lancar