Kumpulan Berita

Nusron Wahid


Property
10 November 2025

Sengketa Lahan JK, Nusron: Itu Kasus Sudah Puluhan Tahun!

Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN), Nusron Wahid, menyatakan sengketa tanah seluas 16,4 hektare di kawasan Tanjung Bunga, Makassar, merupakan kasus lama yang akarnya telah berlangsung puluhan tahun sebelum masa kepemimpinannya di ATR/BPN.

Property
7 November 2025

Jusuf Kalla Marah Usai Tanah 16,4 Hektare Diserobot GMTD, Nusron Wahid Buka Suara

Nusron Wahid menyoroti kasus perebutan tanah di Makassar yang melibatkan Wakil Presiden ke-10 dan ke-12 Jusuf Kalla (JK).

Property
7 November 2025

Putus Rantai Kemiskinan, Pemerintah Bakal Kasih Tanah untuk Orang Miskin 

Nusron Wahid mengatakan, salah satu penanggulangan kemiskinan ekstrem melalui program reforma agraria. Orang miskin dikasih tanah.

Property
29 October 2025

Marak Bangunan di Sepadan Sungai dan Waduk, Nusron Wahid Akui Petugas BPN Kasih Izin

Nusron menilai ketidakharmonisan regulasi tersebut menyebabkan kebingungan di lapangan.

Nasional
23 October 2025

Datang ke KPK, Nusron Wahid Bahas Celah Korupsi di ATR/BPN

Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (BPN), Nusron Wahid, mengunjungi Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Rabu (22/10/2025).

Megapolitan
15 September 2025

Tanggul Beton Cilincing Jadi Kewenangan KKP, Nusron: Tanpa Sertifikat Kami Tak Berwenang

Menteri ATR/Kepala BPN Nusron Wahid mengatakan, penanganan tanggul beton di perairan Cilincing, Jakarta Utara merupakan ranah KKP.

Nasional
12 August 2025

Legislator DPR Minta Nusron Wahid Fokus Berantas Mafia Tanah Usai Minta Maaf

Anggota Komisi II DPR RI, Indrajaya mendesak Nusron fokus berantas mafia tanah yang merugikan rakyat dan menghambat investasi, serta reformasi internal BPN.

Property
12 August 2025

Nusron Wahid Minta Maaf soal Pernyataan Semua Tanah Milik Negara, Hanya Bercanda

Nusron Wahid meminta maaf terkait pernyataannya yang viral dan menimbulkan kesalahpahaman di masyarakat. Pernyataan ini mengenai semua tanah terlantar milik negara.