Kumpulan Berita
Untuk merayakan Hari Anak Nasional, kita dapat mengenang kepergian pencipta lagu anak legendaris Erwanda Lukas atau yang dikenal Papa T Bob.
Kecintaan Papa T Bob pada dunia musik tak luntur hingga akhir hayatnya.
Tempat peristirahatan terakhir Papa T Bob(Erwanda Lukas) ternyata sama dengan lokasi sang ibu dimakamkan.
Kepergian Papa T Bob menyisakan duka mendalam bagi putranya, Vargo.
Nama Papa T Bob sengaja dipakai Erwanda untuk menyamarkan identitas.
Generasi 1990-an tak asing dengan nama Papa T Bob. Ia adalah pencipta lagu anak yang karyanya kerap dinyanyikan artis cilik.
Kecintaan Papa T Bob pada dunia musik juga tak luntur meski tak banyak yang mengingat masa jayanya.
Pencipta lagu anak-anak era 90-an, Papa T Bob, meninggal dunia. Pria berusia 59 tahun tersebut diduga meninggal dunia