Kumpulan Berita
Pariwisata menjadi salah satu sektor ekonomi paling terdampak pandemi corona sejak mulai merebak Maret 2020 hingga saat ini.
Indonesia memamerkan 5 destinasi wisata super prioritas dan produk unggulan lainnya dalam pameran ini.
Sandiaga menambahkan, langkah mewujudkan Indonesia sebagai wisata unggulan di Asia Tenggara harus betul-betul dikalkulasi dengan rinci.
Menurut dia, kebijakan penutupan destinasi wisata menyebabkan secara otomatis warung-warung pada tutup sehingga tidak ada penghasilan.
Kerja sama dengan berbagai pihak sangat perlu diupayakan guna memulihkan dan kembali membangkitkan sektor pariwisata.
Sandiaga Uno mendorong diaspora Indonesia yang berada di Qatar untuk turut serta mempromosikan pariwisata Tanah Air.
Ada tiga hal penting dalam membangun industri pariwisata berkelanjutan yang terintegrasi dengan sistem transportasi.
Di kawasan Borobudur, wisatawan juga bisa belajar agrowisata dan kesehatan.