Kumpulan Berita
Ia pun bangga karena partai telah berkomitmen mencalonkan kader sendiri.
Hal itu disampaikan Ketua Umum DPP Partai Perindo, Angela Tanoesoedibjo saat menyerahkan surat rekomendasi pada 90 Cakada di Pilkada serentak 2024 di Kantor DPP Partai Perindo.
Hendrik merasa terhormat dirinya bisa mendapatkan dukungan dari Partai Perindo, partai berlambang Rajawali mengembangkan sayap.
Selain itu, Angela juga berharap, Indonesia bisa maju. Menurutnya, kemajuan Indonesia bisa tercapai melalui majunya wilayah di Indonesia.
Menurutnya, penerbitan surat B1-KWK itu merupakan kepercayaan Partai Perindo untuk dirinya maju di Pilkada 2024.
Bakal calon gubernur dan wakil gubernur Papua Barat Dominggus Mandacan-Mohamad Lakotani "pede" menangkan kontestasi Pilkada 2024 usai mendapat surat dukungan atau B1-KWK dari Partai Perindo, Senin (19/8/2024).
Ia mengaku senang bisa mendapatkan surat rekomendasi B1 KWK yang diberikan langsung oleh Ketua Umum DPP Partai Perindo Angela Tanoesoedibjo.
Penyerahan surat rekomendasi tersebut disaksikan langsung oleh pengurus DPP Partai Perindo, diantaranya Wakil Ketua Umum Partai Perindo Ferry Kurnia Rizkiyansyah.