Kumpulan Berita
Tilang sistem poin diterapkan, berikut daftar pelanggaran serta besaran hukuman pengurangan poinnya.
Pemerintah menawarkan bayaran untuk warga dan organisasi yang melaporkan adanya bukti pelanggaran keselamatan jalan dengan jumlahnya 10 persen dari total denda.
Kepala Korps Lalu Lintas Polri (Kakorlantas Polri), Irjen Aan Suhanan menegaskan, usulan Surat Izin Mengemudi (SIM) berlaku seumur hidup telah ditolak oleh Mahkamah Konstitusi (MK), pada 14 September 2023 lalu.
Sebanyak 1.129 pengendara dikenakan sanksi tilang dan 370 lainnya mendapatkan teguran dalam Operasi Patuh Progo 2024.
Kapolda Metro Jaya, Irjen Karyoto menyebut akan menerapkan dua pola penindakan dalam Operasi Patuh Jaya 2024
Direktorat Lalu Lintas (Ditlantas) Polda Metro Jaya akan menggelar Operasi Patuh Jaya mulai hari ini Senin 15 Juli 2024.
Operasi Patuh Jaya 2024 digelar seluruh Indonesia selama 2 pekan.
Pengendara terpantau melanggar lalu lintas via E-TLE.