Kumpulan Berita
Diskusi Kelompok Terpumpun membahas RUU Permuseuman dan Omnibus Law Kebudayaan untuk memperkuat regulasi museum. AMI mendorong RUU ini sebagai fondasi hukum pelestarian budaya & sejarah, serta perluasan fungsi museum dalam pembangunan peradaban. Putu Supadma Rudana menekankan pentingnya hal ini di kancah Internasional.
Festival Katir Race merupakan agenda tahunan yang dinantikan masyarakat pesisir sekaligus sebagai sarana pelestarian budaya maritim.
Menbud Fadli Zon lakukan pertemuan bilateral dengan Direktur Palace Museum of China Wang Xudong, sebagai upaya perkuat diplomasi budaya.
Menutup kegiatan Jambore Nasional Keris, Menteri Kebudayaan Fadli Zon berharap agar semakin banyak kreasi keris dan juga literasi pengetahuan mengenai keris.
Menteri Kebudayaan RI Fadli Zon melepas pawai Peed Aya di depan Monumen Bajra Sandhi, Denpasar, Bali yang sekaligus menjadi pembuka Pesta Kesenian Bali (PKB) ke-47.
Menteri Kebudayaan Fadli Zon menerima kunjungan kehormatan dari Duta Besar Inggris untuk Indonesia dan Timor Leste, Dominic Jermey CVO OBE.