Kumpulan Berita
Para pemudik itu berangkat lebih awal karena menghindari kemacetan parah yang akan terjadi pada puncak arus mudik Lebaran.
Stasiun Pasar Senen, Jakarta Pusat mulai dipadati para pemudik untuk pulang ke kampung halamannya
Jika menilik dari kata dasarnya, mudik termasuk penurunan dari kata udik.
"Mudik Lebaran tahun ini diperkirakan sangat padat, terutama yang akan melewati jalan tol," kata Djoko
Dia merinci kenaikannya dari yang sebelumnya kisaran 700 penumpang per hari menjadi di atas 1000 penumpang.
Perlu adanya langkah pencegahan, sehingga meminimalisir terjadinya perburukan hingga kematian akibat Covid-19.
Pembakaran jerami oleh petani di sepanjang jalur pantura, Kabupaten Indramayu, Jawa Barat, menimbulkan asap tebal
Mayoritas para penumpang yang ingin melakukan perjalanan ke wilayah Indonesia timur itu mengaku sengaja mudik dari awal