Kumpulan Berita
BPJS Ketenagakerjaan luncurkan program MLT Perumahan, permudah pekerja miliki rumah melalui skema kredit bunga ringan. Bunga KPR/KPA maksimal BI Rate +3%, kredit pengembang BI Rate +4%. Anggaran Rp150 miliar ditanggung BPJS.
Pemprov DKI Jakarta memprioritaskan hunian vertikal (rusun) sebagai solusi keterbatasan lahan dan kebutuhan hunian warga. Program ini didukung pembangunan hunian terjangkau oleh Perumda Sarana Jaya.
Gubernur DKI Jakarta menyoroti tingginya harga rumah sebagai penyebab generasi muda enggan menikah. Program 3 juta rumah dari Presiden Prabowo diharapkan jadi solusi, Pemprov DKI targetkan 19 ribu unit rumah.