Kumpulan Berita
Penyakit radang usus atau Inflammatory Bowel Disease (IBD) menjadi salah satu masalah kesehatan yang perlu diwaspadai. Gaya hidup tidak sehat serta pola makan yang kurang teratur dapat meningkatkan risiko terjadinya radang usus yang sering disertai nyeri perut.
Sakit perut adalah rasa sakit atau pegal yang dialami seseorang di antara dada dan selangkangan.