Kumpulan Berita

Pinjol Ilegal


Hot Issue
19 January 2026

Cek Fakta Terbaru, Apakah Pinjol Bisa Melacak Keberadaan Nasabah? 

Cek fakta terbaru, apakah Pinjol bisa melacak keberadaan nasabah? Maraknya kasus penagihan pinjaman online (pinjol) yang membuat resah masyarakat, muncul kekhawatiran dari banyak nasabah pinjol dalam melacak lokasi handphone nasabah.

Hot Issue
12 January 2026

3 Cara Menghapus Data di Pinjol yang Belum Lunas 

Ada 3 cara menghapus data di Pinjol yang belum lunas. Pinjaman online (pinjol) masih menjadi salah satu pilihan bagi masyarakat yang membutuhkan dana cepat.

Hot Issue
9 January 2026

OJK Blokir 2.263 Pinjol Ilegal, Kerugian Orang RI Korban Scam Rp9 Triliun

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) memperketat pengawasan terhadap perilaku pelaku usaha jasa keuangan (PUJK) sepanjang tahun 2025.

Nasional
20 November 2025

Bareskrim Koordinasi dengan Interpol Kejar 2 WNA DPO Pinjol Ilegal

Wakil Direktur Tipidsiber Bareskrim Polri, Kombes Pol Andri Sudarmadi, menyatakan pihaknya akan berkoordinasi dengan Interpol untuk memburu dua warga negara asing (WNA) yang berstatus DPO dalam kasus dugaan pengancaman dan pemerasan bermodus pinjaman online (pinjol) ilegal lewat aplikasi ?? Dompet Selebriti” dan ?? Pinjaman Lancar”.

Nasional
20 November 2025

Sindikat Pinjol Ilegal Ditangkap, 400 Orang Jadi Korban hingga Diperas Rp1,4 Miliar

Dittipidsiber Bareskrim Polri menciduk tujuh pelaku yang tergabung dalam sindikat pinjaman online (pinjol) ilegal dengan aplikasi ?? Dompet Selebriti” dan ?? Pinjaman Lancar”.

Nasional
20 November 2025

Polisi Ciduk Sindikat Pinjol Ilegal, Modus Ancam Sebarkan Foto Bugil Nasabah

Dittipidsiber Bareskrim Polri menciduk 7 orang pelaku yang masuk dalam sindikat pinjaman online (pinjol) ilegal.

Hot Issue
14 August 2025

AFPI Bantah Jadi Kartel: Bunga Pinjol Lindungi Konsumen

AFPI membantah tuduhan kartel bunga pinjol. Penetapan batas bunga maksimum adalah langkah perlindungan konsumen dari pinjol ilegal dan praktik predatory lending, bukan hasil kesepakatan antar platform.

Hot Issue
2 August 2025

OJK: Kemajuan Teknologi Jadi Celah Masuknya Pinjol Ilegal Server Luar Negeri

Perkembangan teknologi terkini dengan akses internet tanpa batas dinilai membuat celah pelaku usaha server luar negeri dalam melakukan kegiatan pinjaman online (pinjol) ilegal di Indonesia.