Kumpulan Berita
Nikita Mirzani kembali menjalani sidang lanjutan kasus dugaan pemerasan dan tindak pidana pencucian yang (TPPU) di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan pada Kamis (23/10/2025).
Fariz RM mengakui penggunaan narkoba sebagai kesalahan terbesarnya di masa muda dalam pledoi kasus narkoba. Ia meminta maaf dan berjanji untuk tidak mengulangi perbuatannya. Kondisi mental terguncang menjadi alasan kambuhnya kecanduan.
Fariz RM menjalani sidang pledoi kasus narkoba, menyesali perbuatannya, dan memohon maaf. Ia juga curhat putranya sakit dan dioperasi, menyampaikan pesan haru untuk sang anak dari ruang tahanan.