Kumpulan Berita
Komitmen percepatan target net zero emissions (NZE) pada 2060 dibuktikan dengan pengembangan tanaman energi.
PLN Indonesia Power (PLN IP) memperluas pemanfaatan biomassa Limbah Racik Uang Kertas (LURK) sebagai bahan bakar pengganti batu bara.
PLN EPI menjaga rantai pasok energi primer ke pembangkit selama momen siaga Ramadhan dan Idul Fitri 1445 H.
Subholding PLN Energi Primer Indonesia bekerjasama dengan PT Sumber Global Energy untuk mengolah residu pertanian jadi bahan baku.