Kumpulan Berita
Pohon setinggi 7 meter itu terlihat menimpa mobil hingga ringsek. Salah satu mobil bahkan kap mobilnya harus hancur.
Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta mengimbau masyarakat tetap waspada dan tidak berteduh di bawah pohon saat hujan deras atau angin kencang.
Gubernur DKI Jakarta, Pramono Anung menyampaikan belasungkawa kepada korban tewas tertimpa pohon tumbang di Dharmawangsa Raya.
Tim Reaksi Cepat (TRC) BPBD Provinsi DKI Jakarta mencatat lima unit mobil terdampak pohon rengas tumbang di Jalan Dharmawangsa Raya, RT 5/RW 2, Kelurahan Pulo, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, pada Kamis (30/10/2025) sore. Insiden ini terjadi akibat hujan deras disertai angin kencang yang melanda kawasan tersebut.
Tim Reaksi Cepat (TRC) BPBD Provinsi DKI Jakarta mencatat lima unit mobil terdampak pohon rengas tumbang di Jalan Dharmawangsa Raya.
Sebuah pohon besar tumbang dan menimpa sejumlah mobil di Jalan Dharmawangsa, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, pada Kamis (30/10/2025) sore.
Gubernur DKI Jakarta, Pramono Anung, meminta Distamhut memotong pohon-pohon yang berpotensi tumbang saat diterjang angin kencang.
Kapolsek Kebayoran Lama Kompol Harnas Prihandito menegaskan, saat kejadian korban seorang diri di dalam mobil tersebut.