Kumpulan Berita

Polda Papua


Nasional
2 October 2024

Pesawat Smart Air Bawa Bantuan Beras Tergelincir di Intan Jaya Papua Tengah

Pesawat milik Smart Air Aviaton Cakrawala tergelincir di Kampung Pogapa, Distrik Homeyo, Kabupaten Intan Jaya, Provinsi Papua Tengah, Rabu (2/10/2024).

Nusantara
9 September 2024

Polisi Benarkan Pesawat Rombongan PKK Papua Kecelakaan di Bandara Kamanap 

Wakapolda Papua Brigjen Faizal Ramadhani membenarkan terjadinya kecelakaan pesawat yang membawa rombongan PKK di Bandara Kamanap, Kabupaten Kepulauan Yapen, Papua, pada Senin, (9/9/2024).

Nasional
26 July 2024

5 Fakta 70 Personel Brimob Dikerahkan Buru Anggota dan Simpatisan KKB

Personel Brimob dikerahkan dalam pelaksanaan Operasi Separatis Mansinam 2024 di Kabupaten Maybrat, Provinsi Papua Barat Daya, untuk mengantisipasi gangguan kamtibmas dari Organisasi Papua Merdeka (OPM/KKB).

Nusantara
7 May 2024

Kapolri Beri KPLB, Pin Emas hingga Tiket Pendidikan ke Personel yang Bertugas di Papua

Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo memberikan penghargaan berupa Kenaikan Pangkat Luar Biasa (KPLB), pin emas 

Nusantara
23 March 2024

3 Jenazah Korban KKB Dievakuasi, Kapolda Papua Terjunkan Pasukan Buru Para Pelaku

Aparat kepolisian berhasil melakukan evakuasi terhadap tiga jenazah korban aksi Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB).

Nusantara
29 December 2023

Polisi: Situasi Jayapura Berangsur Kondusif Jelang Pemakaman Lukas Enembe

Pihaknya tengah menyiapkan antisipasi massa yang akan kembali setelah selesai pemakaman.

Nusantara
29 December 2023

Massa Pengantar Jenazah Lukas Enembe Ricuh: 14 Orang Luka dan 25 Rumah Rusak Berat

Dalam insiden tersebut setidaknya 14 orang harus menjadi korban luka-luka dan 25 rumah mengalami rusak berat.

Nusantara
26 December 2023

Lukas Enembe Meninggal, Polisi Pastikan Situasi di Papua Kondusif

Jenazah Gubernur nonaktif Papua, Lukas Enembe tengah dipersiapkan untuk disemayamkan di rumah duka di Papua.