Kumpulan Berita
PW sendiri diketahui terafiliasi dengan jaringan kelompok kriminal bersenjata.
Dua oknum anggota kepolisian yang diduga menjual amunisi ke Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) Papua ditetapkan tersangka.
Dua personel Polda Papua yang berasal dari Polres Nabire dan Polres Yapen ditangkap oleh Satgas Operasi Nemangkawi