Kumpulan Berita
Wali Kota Semarang, Hevearita Gunaryanti Rahayu menjamin anak pasangan suami istri (pasutri) tunanetra yang tertolak sistem Penerimaan Peserta Didik Baru atau PPDB SMA jalur afirmasi agar bisa bersekolah.
Ombudsman meminta pendaftaran ulang pengumuman Penerima Peserta Didik Baru (PPDB) SMA jalur prestasi ditunda
Jalur PPDB SMA di Jateng terbagi atas jalur zonasi, jalur afirmasi, jalur perpindahan tugas orang tua/wali, dan jalur prestasi.
Sejumlah provinsi sudah membuka pendaftaran online Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB)
Terdapat 170 orang calon siswa maupun orangtua murid datang ke posko PPDB yang terletak di SMAN 78