Kumpulan Berita

Prabowo di Prancis.


Nasional
15 July 2025

Usai Bastille Day, Prabowo Dijamu Macron dalam Santap Malam Eksklusif di Istana Elysee 

Istana Elysee yang megah dan penuh sejarah menjadi saksi hangatnya hubungan diplomatik Indonesia dan Prancis saat Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto, menghadiri jamuan santap malam privat bersama Presiden Prancis, Emmanuel Macron, pada Senin malam, 14 Juli 2025, di Paris.