Kumpulan Berita
PT MNC Land Tbk bersama MNC Peduli mengadakan program pemeriksaan kesehatan gratis untuk warga Desa Srogol, Kecamatan Cigombong, Kabupaten Bogor. Kegiatan ini disambut antusias oleh ratusan warga yang memanfaatkan layanan medis dari tenaga profesional.
PT MNC Land Tbk (KPIG) meraup laba bersih sebesar Rp642,6 miliar pada kuartal III 2024.
Laba bersih PT MNC Land Tbk (KPIG) meroket 376,3% menjadi Rp308,7 miliar pada akhir September 2023.