Kumpulan Berita
Menteri Keuangan Purbaya Yudhi Sadewa buka suara soal rencana kenaikan gaji Aparatur Sipil Negara (ASN), TNI, Polri, dan pejabat negara
Sampai dengan Agustus 2025 telah direalisasikan belanja pemerintah pusat (BPP) mencapai Rp1.388,8 triliun dari belanja negara Rp1.960,3 triliun.
Menteri Keuangan Purbaya Yudhi Sadewa menyatakan ketidakpastian ekonomi global mereda. Dengan PMI global positif dan pemulihan manufaktur, ini saatnya industri ekspansi. Turunnya suku bunga The Fed jadi sentimen positif.
Nilai tukar Rupiah terhadap dolar Amerika Serikat (AS) kembali melemah. Penyebab utama pelemahan ini adalah pernyataan-pernyataan Menteri Keuangan Purbaya Yudhi
Nilai tukar Rupiah terhadap dolar Amerika Serikat (AS) melemah 33 poin atau 0,20 persen menjadi Rp16.634 per USD pada pembukaan perdagangan hari ini.
Pemerintah mengkaji transisi ke PLTS untuk mengurangi subsidi listrik. Menkeu Purbaya menyebut biaya produksi PLTS masih tinggi, namun pemerintah mencari solusi teknologi agar lebih murah dan subsidi bisa berkurang. Tujuan utama adalah menjaga harga listrik terjangkau.
Sejumlah nama menteri Kabinet Merah Putih Presiden Prabowo Subianto tercatat sebagai alumni Institut Teknologi Bandung (ITB).
Menteri Keuangan Purbaya Yudhi Sadewa siap memangkas anggaran Makan Bergizi Gratis (MBG) jika tidak terserap secara maksimal.