Kumpulan Berita
Wakil Ketua Komisi X DPR RI, Lalu Hadrian Irfani setuju larangan permainan digital seperti Roblox. Ia pun mendorong literasi digital bisa dimasukan ke dalam kurikulum pendidikan.
Menurutnya, apabila permainan Roblox dilarang akan muncul permainan serupa akibat kurang cepatnya mengambil tindakan.