Kumpulan Berita
Jumlah tersebut terbagi dalam tiga kategori, yakni rusak ringan, rusak sedang, rusak berat, maupun yang hilang atau hanyut.
Penyaluran Kredit Pemilikan Rumah (KPR) subsidi melalui skema Fasilitas Likuiditas Pembiayaan Perumahan (FLPP) sepanjang tahun 2025 mencatatkan rekor tertinggi sepanjang sejarah.
Maruarar Sirait menargetkan pembangunan rumah relokasi bagi korban bencana di Aceh, Sumatera Utara dan Sumatera Barat dapat mulai berjalan pada Februari 2026.
Badan Pengelola Tabungan Perumahan Rakyat (BP Tapera) melaporkan penyaluran dana Fasilitas Likuiditas Pembiayaan Perumahan (FLPP) rumah subsidi pada 2025 mencapai 278.868 unit.
Menteri Perumahan dan Kawasan Permukiman (PKP) Maruarar Sirait akan menyiapkan transformasi Kawasan Menteng Jakarta menjadi kawasan tematik, seperti kampung kuliner, pada 2026.
Kementerian Pekerjaan Umum (PU) melalui Direktorat Jenderal Prasarana Strategis memastikan pembangunan hunian sementara (huntara) bagi masyarakat terdampak bencana di Provinsi Aceh segera berdiri.
Presiden Prabowo Subianto meresmikan akad serentak 50.030 rumah subsidi se-Indonesia.
Pemerintah mulai menyiapkan rencana pembangunan rumah baru bagi masyarakat terdampak bencana di sejumlah wilayah Aceh dan Sumatera, meskipun saat ini penanganan masih berada pada tahap tanggap darurat.