Kumpulan Berita

Satelit.


Hot Issue
17 January 2026

Gandeng China, RI Perkuat Konektivitas di Pelosok dan Wilayah 3T

Pengembangan dan implementasi layanan komunikasi satelit di Indonesia diperkuat usai PT Telkom Satelit Indonesia (Telkomsat), anak usaha Telkom Indonesia menggandeng perusahaan telekomunikasi China.

Hot Issue
25 December 2025

RI Punya Satelit Merah Putih 2, Infrastruktur Strategis Nasional

Satelit Merah Putih 2 menjadi bagian dari solusi sistem pertahanan dan keamanan nasional untuk mendukung kepentingan strategis bangsa Indonesia.

Hot Issue
23 December 2025

Konektivitas Digital di RI Diperkuat Lewat Satelit

Satelit menjadi infrastruktur strategis yang menopang konektivitas digital nasional, khususnya bagi Indonesia sebagai negara kepulauan.

Techno
27 November 2025

Amazon Sebut MNC Group Siap Manfaatkan Satelit Orbit Rendah untuk Masa Depan Industri Media

Teknologi satelit orbit rendah disebut akan merevolusi proses produksi media bahkan bisa menjangkau daerah terpencil.

Hot Issue
25 November 2025

Dukung Industri, RI-Australia Kerja Sama Kembangkan Satelit IoT

Indonesia dan Australia kerja sama pemanfaatan teknologi Satellite IoT berdaya rendah untuk mendukung beragam sektor industri di Indonesia.

Hot Issue
25 November 2025

Infrastruktur Digital Dibangun, RI Buka Peluang Ekonomi Baru

Pembangunan infrastruktur digital di seluruh wilayah Indonesia dikebut. Dengan adanya infrastruktur digital dibangun, maka akan tersedia akses internet.

Hot Issue
28 October 2025

Dorong Pertumbuhan Ekonomi, Percepatan Digitalisasi di Daerah Pakai Satelit

Berdasarkan riset nasional, masih terdapat banyak wilayah di Indonesia, termasuk di bagian barat, yang tergolong area minim sinyal

Hot Issue
1 October 2025

Penyebab Sistem Komunikasi Kabel Laut Sulawesi-Maluku-Papua Terganggu, Ditargetkan Pulih via Satelit

Upaya pemulihan atas gangguan Sistem Komunikasi Kabel Laut (SKKL) Sulawesi-Maluku-Papua Cable System (SMPCS-2) terus dikebut.