Kumpulan Berita
Berkunjung ke pondok pesantren, Siti Atikoh atau biasa juga disapa Atikoh Ganjar terlihat tampil santun
Siti Atikoh melaksanakan safari politik ke Serang, Banten pada Selasa (6/2/2024).
Siti Atikoh menyampaikan keunggulan program KTP Sakti milik Ganjar-Mahfud.
Siti Atikoh tampil dalam balutan kebaya hitam dengan motif kotak cokelat di bagian depan.
Siti Atikoh mendapat sambutan sangat luar biasa dari para santri dan santriwati Pondok Pesantren Syifaul Qulub.
Siti Atikoh pun menceritakan pengalamannya selama kampanye. Menurutnya setiap daerah memiliki cerita yang berbeda.
Ketika masyarakat berkumpul (senang), misalnya di Manado, Lampung, Solo, Yogya.
Atikoh diterima langsung pengasuh ponpes, Ahmad Muhtadi atau yang akrab disapa Abuya Muhtadi.