Kumpulan Berita
Pemprov DKI Jakarta terus mewujudkan integrasi transportasi untuk semakin memudahkan mobilitas warga.
Usai revitalisasi sejumlah stasiun, PT KAI mengklaim arus penumpang di beberapa stasiun jauh lebih baik.
Alhamdulillah tadi saya mengecek, apa yang sudah ditata pedestriannya, flow-nya, berlangsung dengan baik.
Revitalisasi pada 5 stasiun, di antaranya, Stasiun Palmerah, Manggarai, Tebet, Gondangdia, dan Jakarta Kota
Stasiun di wilayah DKI Jakarta kini terintegrasi dengan transportasi umum lainnya
integrasi empat stasiun yakni Stasiun Juanda, Sudirman, Tanah Abang, dan Senen.