Kumpulan Berita
Tanggul Baswedan di Jatipadang, Pasar Minggu, Jakarta Selatan jebol saat curah hujan tinggi dan debit air deras.
Menteri Koordinator Bidang Infrastruktur dan Pembangunan Kewilayahan (IPK) Agus Harimurti Yudhoyono menyatakan pembangunan tanggul laut raksasa atau Giant Sea Wall (GSW) tidak seluruhnya struktur beton, tapi juga menggunakan tanaman mangrove.
Staf Khusus Gubernur DKI Jakarta Bidang Komunikasi Publik dan Sosial, Chico Hakim, menyebut perizinan pembangunan tanggul beton di perairan Cilincing, Jakarta Utara, merupakan kewenangan Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP).
Pemerintah bakal membangun tanggul laut raksasa Cilegon-Gresik secara bertahap.