Kumpulan Berita
Di tengah isu pengunduran diri, Menteri Keuangan Sri Mulyani menegaskan komitmennya menjalankan tugas negara dengan integritas, amanah, dan kejujuran. Ia menekankan pentingnya sistem demokrasi yang beradab dan siap menerima kritikan.
Demi menjalankan tugas, para polisi yang bertugas di berbagai daerah harus rela berpisah dengan istri dan anak tercinta.