Kumpulan Berita

Uu Ite


Nusantara
21 November 2020

Mantan Ketua FPI Banda Aceh Ditangkap Lantaran Hina Polisi

Pelaku berinisial AB ditangkap terkait ITE.

Bali
19 November 2020

Jerinx SID Syok Divonis 1 Tahun 2 Bulan Penjara

Pengacara Sugeng Teguh Santoso mengatakan, ekspresi Jerinx sangat memperlihatkan kekecewaan atas vonis ketua majelis hakim Ida Ayu Adnyani.

Bali
19 November 2020

Ini Alasan Hakim Jatuhkan Vonis 1 Tahun 2 Bulan Penjara ke Jerinx SID

Jerinx dinyatakan terbukti bersalah melanggar UU tentang Informasi Transaksi Elektronik (ITE).

Nasional
17 November 2020

Diduga Hina Habib Luthfi, Ustadz Maheer Dilaporkan ke Polisi

Ustadz Maheer At-Thuwailibi resmi dilaporkan ke Bareskrim Polri.

Nusantara
6 November 2020

Apa Alasan Polisi Amankan Badrudin Pengunggah Video Ibu Hamil Ditandu di Jalan Rusak?

Warga Desa Barunai, Kecamatan Cihara, Kabupaten Lebak, Banten dibawa polisi setelah video yang diunggah menjadi viral di media sosial

Nasional
6 November 2020

Komisi III Ingatkan UU ITE Bukan untuk Menindas Rakyat

UU ITE yang seharusnya untuk melindungi rakyat, malah digunakan untuk mengkriminalisasi dan membungkam aspirasi.

Nasional
27 October 2020

Gus Nur Ajukan Penangguhan Penahanan, Polri: Silahkan Saja!

Bareskrim Polri telah melakukan pemeriksaan terhadap tiga orang saksi terkait kasus dugaan ujaran kebencian tersebut.

Bali
26 October 2020

Pendukung Jerinx Geruduk PN Denpasar, Pendemo: Bentuk Kekecewaan ke Aparat!

Mereka juga membawa karangan bunga sebagai simbol matinya kebebasan berekspresi di PN Denpasar.