Kumpulan Berita
Varian virus Covid-19 yang berjenis Delta dari India atau B1617.2 dipastikan sudah masuk ke Indonesia.
Varian Delta Covid-19 saat ini telah ditemukan di Kudus, Jawa Tengah. Bahkan, sebanyak 28 orang terdeteksi terpapar Covid-19 varian ini.