Kumpulan Berita
Seorang siswa sekolah dasar (SD) bernama Hafithar viral di media sosial lantaran harus berangkat sekolah dari Tangerang ke Klender setiap hari. Rutinitas yang dijalani bocah tersebut membuat dirinya sampai diundang oleh Wakil Gubernur Jakarta, Rano Karno.
Menurutnya, perlu survei lanjutan untuk mengetahui wilayah Jakarta mana yang angka depresinya tinggi.
Dia mendapat cerita dari seorang siswi tentang masih adanya anak-anak di Jakarta yang harus putus sekolah dan mencari uang di persimpangan jalan.
Pemprov DKI Jakarta saat ini memperkuat pembangunan daerah, baik di bidang pendidikan, ekonomi kreatif, pemberdayaan masyarakat, maupun pengembangan sumber daya manusia.
Rano menilai keberadaan Pamong Budaya Betawi diharapkan menjadi sarana memperkuat persatuan sekaligus menjaga ketertiban masyarakat.
Wakil Gubernur Jakarta, Rano Karno, mengajak warga Jakarta dan sekitarnya untuk bersama-sama menjaga fasilitas publik. Pasalnya, kerusakan fasilitas publik hanya akan mengganggu aktivitas warga.
Wakil Gubernur Jakarta, Rano Karno akan meninjau langsung ke lokasi kebakaran di Jalan Kutilang, RW 2, Kelurahan Bukit Duri, Kecamatan Tebet, Jakarta Selatan.
Wakil Gubernur (Wagub) DKI Jakarta, Rano Karno, memberikan arahan kepada jajarannya dalam kegiatan Forum Asisten Sekretaris Daerah untuk finalisasi Pohon Solusi dan Matriks Prioritas Program Rencana Penanggulangan Kemiskinan Daerah (RPKD) Tahun 2025??"2029,