Share
Nyalakan notifikasi untuk berita terbaru dari Okezone

BMKG Sebut DKI Jakarta Masuk Fase Peralihan ke Musim Hujan

Puteranegara Batubara, Jurnalis · Minggu 11 Oktober 2020 16:03 WIB
https: img.okezone.com content 2020 10 11 620 2291907 bmkg-sebut-dki-jakarta-masuk-fase-peralihan-ke-musim-hujan-SNmQopORYV.jpg Ilustrasi (Foto : Okezone.com)
A A A

Bencana alam yang terkadang terjadi di saat musim hujan tiba antara lain adalah banjir, tanah longsor, angin puting beliung dan tanah longsor.

Menurut Fachri, Pemerintah dan masyarakat harus bisa bahu membahu mengantisipasi dan bersiap apabila hal itu terjadi sewaktu-waktu.

"Masyarakat perlu meningkatkan kewaspadaan terhadap dampak bencana hidrometeorologi yang bisa terjadi di musim penghujan, antara lain banjir, banjir bandang, puting beliung dan tanah longsor," ujar Fachri.

Follow Berita Okezone di Google News

(aky)

Berita Terkait

Bagikan Artikel Ini

Cari Berita Lain Di Sini