Share
Nyalakan notifikasi untuk berita terbaru dari Okezone

Program B30 Meningkat, Pasokan CPO Kian Berkurang

Oktiani Endarwati, Jurnalis · Selasa 29 Desember 2020 14:45 WIB
https: img.okezone.com content 2020 12 29 620 2335664 program-b30-meningkat-pasokan-cpo-kian-berkurang-CUeRnfkVtQ.jpg Program Biodisesel 30. (Foto: Okezone.com/Kementan)
A A A

"Hal yang mengkhawatirkan adalah jika minyak goreng daur ulang ini dikonsumsi kembali. Ini berpotensi memunculkan masalah kesehatan lainnya," jelasnya,

Sementara perkembangan ekspor minyak jelantah Indonesia terus mengalami peningkatan dari tahun ke tahun. Tercatat, dari hanya kisaran 55.000 ton pada tahun 2014 naik menjadi kisaran 148.000 ton pada tahun 2019.

"Minyak jelantah punya potensi ekonomi yang luar biasa. Ini sebenarnya bisa kita manfaatkan disituasi saat ini," tandasnya. 

Follow Berita Okezone di Google News

(fbn)

Berita Terkait

Bagikan Artikel Ini

Cari Berita Lain Di Sini