Kumpulan Berita

Utang Pemerintah.


Hot Issue
23 September 2025

Purbaya: Saya Tidak Akan Tambah Utang Terlalu Besar

Purbaya Yudhi Sadewa menyatakan, pengelolaan utang negara akan dilakukan secara countercyclical atau kontrasiklus, menyesuaikan dengan kondisi perekonomian.

Hot Issue
15 September 2025

Rp200 Triliun Dana SAL Dipindah ke Bank Himbara, Apa Risikonya?

Pemindahan dana SAL Rp200 triliun ke bank Himbara oleh Menteri Keuangan memicu perdebatan. Ekonom menyoroti potensi pengelolaan SAL yang tidak optimal dan mengkritik praktik 'berutang ugal-ugalan' di era pemerintahan sebelumnya, mempertanyakan dampaknya pada sektor riil dan pertumbuhan ekonomi.

Hot Issue
19 August 2025

Prabowo Bakal Tarik Utang Baru Rp781,86 Triliun pada 2026

Pemerintahan Presiden Prabowo Subianto berencana menarik utang baru Rp781,86 triliun pada 2026.

Hot Issue
14 July 2025

Utang Luar Negeri Indonesia Naik Jadi USD435,6 Miliar per Mei 2025

BI mencatat Utang Luar Negeri (ULN) Indonesia pada Mei 2025 tumbuh dibandingkan April 2025 sebelumnya.

Hot Issue
18 June 2025

Pemerintah Tarik Utang Baru Rp349,3 Triliun hingga Mei 2025

Pemerintah menarik pembiayaan utang sebesar Rp349,3 triliun per 31 Mei 2025, setara 45 persen dari target APBN sebesar Rp775,9 triliun.

Hot Issue
16 June 2025

Utang Luar Negeri Indonesia Meroket Jadi Rp7.033,4 Triliun

BI mencatat Utang Luar Negeri (ULN) Indonesia USD431,5 miliar atau setara Rp7.033,4 triliun (kurs Rp16.300 per USD) pada April 2025

Inspirasi Bisnis
18 March 2025

Ini Orang yang Bisa Lunasi Utang Luar Negeri Indonesia Tembus Rp7.000 Triliun

Utang Luar Negeri (ULN) Indonesia naik menjadi USD427,5 miliar atau setara Rp7.015,7 triliun (kurs Rp16.411 per USD) pada Januari 2025.

Hot Issue
17 March 2025

Utang Luar Negeri Indonesia Naik Jadi Rp6.980 Triliun per Januari 2025

Bank Indonesia (BI) mencatat Utang Luar Negeri (ULN) Indonesia pada Januari 2025 meningkat meski tetap terkendali.