Kumpulan Berita

Bencana Alam


Nasional
26 December 2025

Pemerintah Targetkan 500 Rumah Korban Bencana di Sumatera Rampung dalam Sepekan

Sekretaris Kabinet (Seskab), Teddy Indra Wijaya mengungkapkan, pemerintah menargetkan sebanyak 500 unit rumah bagi korban bencana di Sumatera selesai dibangun dalam waktu satu minggu.

Hot Issue
26 December 2025

Pemerintah Akan Beri BLT Rp8 Juta untuk Pengungsi Bencana Sumatera

Bantuan langsung tunai (BLT) Rp8 juta akan disalurkan pemerintah untuk pengungsi di tiga provinsi terdampak bencana di Sumatera, yaitu di Aceh, Sumatera Utara, dan Sumatera Barat.

Nasional
26 December 2025

Soal Penanganan Bencana Sumatera, SBY: Tidak Semudah yang Dibayangkan

Presiden ke-6 RI, Susilo Bambang Yudhoyono (SBY), buka suara terkait penanganan pascabencana yang melanda wilayah Sumatera saat ini. Ia menegaskan bahwa penanganan bencana tidak semudah yang dibayangkan.

Nusantara
25 December 2025

Banjir dan Longsor Kembali Terjang Padang Pariaman Sumbar

Banjir dan tanah longsor kembali terjadi di daerah Pasie Laweh dan Lubuk Alung, Kabupaten Padang Pariaman, Sumatera Barat, pada Kamis (25/12/2025).

Nusantara
25 December 2025

Kolaborasi Relawan dan Aparat Negara Percepat Penanganan Bencana Sumatera

Kolaborasi relawan dan aparat negara menjadi kunci percepatan penanganan bencana banjir dan tanah longsor di sejumlah wilayah Sumatra, seiring upaya menjangkau wilayah terisolasi dan kelompok rentan yang terdampak bencana.

Nasional
25 December 2025

Soal Bencana Sumatera, DIR: Mulanya Krisis Kemanusiaan, Jangan Sampai Menjadi Krisis Legitimasi

Hasil pemantauan media oleh lembaga riset Deep Intelligence Research (DIR) selama periode 25 November hingga 24 Desember 2025, menunjukkan bahwa topik pemberitaan media dan percakapan di media sosial terkait bencana banjir di Sumatera dan Aceh telah mengalami transformasi risiko yang cukup serius.

Nusantara
25 December 2025

Gubernur Bobby Kembali Perpanjang Status Tanggap Darurat Bencana di Sumut

Gubernur Sumatera Utara, Muhammad Bobby Afif Nasution, memperpanjang masa tanggap darurat bencana di wilayah Sumatera Utara hingga 31 Desember 2025, terhitung mulai 25 Desember 2025.

Nasional
25 December 2025

BNPB: Jumlah Korban Jiwa Bencana Sumatera dan Aceh Naik Jadi 1.135 Orang

Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) mencatat adanya penambahan jumlah korban jiwa akibat banjir dan longsor di wilayah Sumatera per Kamis, 25 Desember 2025. Dengan penambahan tersebut, total korban meninggal dunia kini mencapai 1.135 jiwa.