Kumpulan Berita
Pemerintah mempercepat pemulihan dan distribusi bantuan kepada korban bencana Sumatera.
Pitra Romadoni, menilai pemerintah daerah (pemda) masih mampu menangani bencana banjir dan longsor di tiga Provinsi Sumatera.
Tenaga Ahli KSP menerangkan, Menteri Keuangan Purbaya Yudhi Sadewa telah menganggarkan Rp60 triliun untuk menangani bencana Sumatera.
Gibran berjanji, pemerintah akan membangun kembali rumah warga yang rusak, dengan mempertimbangkan aspek keselamatan dan keberlanjutan lingkungan.
Saat ini, RSUD di 18 kabupaten/kota di Provinsi Aceh mulai beroperasi.
Ibu itu terpaksa melahirkan di dalam ambulans saat dalam perjalanan menuju rumah sakit.
Proses pemulihan yang masih berlangsung secara bertahap, terutama di lokasi dengan tingkat kerusakan dan keterbatasan akses paling tinggi.
Peristiwa dramatis terjadi di lokasi bencana banjir dan longsor di Kabupaten Aceh Tengah. Wakil Gubernur Aceh, Fadhlullah, nyaris kehilangan nyawa saat menembus wilayah terisolasi untuk mengantarkan bantuan kepada warga terdampak bencana hidrometeorologi.