Kumpulan Berita
Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) RI menyoroti maraknya peredaran ?? gas tertawa” atau whip pink yang belakangan ramai diperbincangkan warganet. Di mana produk ini belakangan ramai diperbincangkan sesuai diduga menjadi penyebab kematian selebgram Lula Lahfah.
POM menyatakan bakal menggandeng BNN dan Polri untuk mengawasi peredaran dan penyalahgunaan whip pink.
Produk kebutuhan kuliner itu bisa menyebabkan orang meninggal dunia bila penggunannya disalahgunakan.
Daviena Skincare diduga menghapus komentar netizen. Komentar yang hilang tersebut diduga berkaitan dengan produk Daviena Skincare yang dinyatakan mengandung bahan berbahaya oleh Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM).
Daviena, selebgram sekaligus pengusaha skincare, tengah dirujak netizen. Pasalnya, Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) telah menarik produk Daviena Skincare, namun promosi tetap gencar dilakukan.
Nama Daviena, selebgram sekaligus pengusaha skincare menjadi sorotan. Hal Itu setelah produk skincare miliknya masuk dalam daftar kosmetik yang ditarik Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM).
Kandungan dalam susu formula kerap menjadi perhatian para orang tua, salah satunya maltodekstrin.
Pencapaian BPOM ini juga akan memberikan dampak strategis bagi Indonesia.