Kumpulan Berita

Buruh


Nasional
20 November 2024

Serikat Pekerja Transport Indonesia Gelar Munaslub Rekonsiliasi

Federasi Serikat Pekerja Transport Indonesia (FSPTI) menggelar Musyawarah Nasional Luar Biasa (Munaslub) Rekonsiliasi di Jakarta Pusat

Megapolitan
17 November 2024

Pilkada Jakarta, Koalisi Buruh Jakbar Deklarasi Dukung Pramono-Rano

Pasangan calon gubernur dan wakil gubernur Jakarta, Pramono Anung-Rano Karno mendapat dukungan dari kaum buruh.

RCTI Channel
6 November 2024

Buruh Desak Pemerintah Patuhi Putusan MK

Menaker Yassierli, bertemu Presiden Prabowo Subianto usai MK mengharuskan pemerintah menyesuaikan kebijakan upah minimum.,

Smart Money
1 November 2024

PKWT Hanya Berlaku 5 Tahun, Tak Bisa Diperpanjang

MK memutuskan bahwa jangka waktu dalam perjanjian kerja waktu tertentu (PKWT) tidak boleh melebihi lima tahun.

Nasional
31 October 2024

MK Kabulkan Beberapa Tuntutan soal UU Cipta Kerja, Buruh Joget Bersama di Patung Kuda

Massa buruh yang berdemonstrasi di Bundaran Patung Kuda, Jakarta Pusat bersuka ria dengan joget dan bernyanyi usai Mahkamah Konstitusi (MK) mengabulkan beberapa tuntutan mereka.

Megapolitan
31 October 2024

Buruh Minta MK Kabulkan Uji Materi UU Cipta Kerja

Said Iqbal meminta MK mengembalikan pengaturan upah kepada Undang-Undang Nomor 13 Tahun 2003.

Hot Issue
24 October 2024

Ribuan Buruh Rokok Dapat BLT Rp900 Ribu

Sebanyak 3.134 buruh tani dan pekerja pabrik rokok di Kabupaten Sampang, Jawa Timur menerima Bantuan Langsung Tunai (BLT)

Nasional
16 October 2024

Organisasi Buruh hingga Ojol Menaruh Harapan kepada Pemerintahan Prabowo-Gibran

Sebanyak 71 organisasi buruh dan ojek online (Ojol) menaruh harapan pada Pemerintahan Prabowo Subianto-Gibran Raka Bumingraka yang akan dilantik pada 20 Oktober 2024 mendatang.