Kumpulan Berita
Desk Ketenagakerjaan Polri mencatat, sepanjang tahun 2025 telah menyediakan lapangan kerja bagi 2.275 buruh yang terdampak Pemutusan Hubungan Kerja (PHK).
Kepolisian mengerahkan sebanyak 2.100 personel untuk mengamankan rencana aksi unjuk rasa kelompok buruh terkait Upah Minimum Provinsi (UMP) yang akan digelar di kawasan Silang Selatan Monas, Jakarta Pusat, Selasa (30/12/2025) sekitar pukul 12.00 WIB.
Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI) menolak soal penetapan Upah Minimum Provinsi (UMP) DKI Jakarta 2026 dan akan melakukan demo. Di mana, UMP Jakarta 2026 Rp5.729.876. UMP ini naik 6,17 persen atau sebesar Rp333.115 jika dibandingkan UMP 2025 sebesar Rp5.396.761.
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menyampaikan pesan kepada seluruh elemen buruh di Indonesia saat menghadiri groundbreaking pembangunan museum, atau rumah singgah Pahlawan Nasional Marsinah di Desa Nglundo, Kecamatan Sukomoro, Kabupaten Nganjuk, Jawa Timur.
Presiden Prabowo Subianto telah memberikan sejumlah program dan kebijakan kepada buruh atau pekerja sepanjang 2025, salah satunya BSU.
Airlangga Hartarto buka suara soal buruh yang protes mengenai penetapan upah minimum provinsi (UMP) tahun 2026.
Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI) bersama Partai Buruh memastikan penolakan terhadap penetapan Upah Minimum Provinsi (UMP) DKI Jakarta 2026 akan berlanjut ke langkah hukum dan gerakan massa.
Presiden Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI), Said Iqbal, menyatakan penolakan terhadap keputusan Gubernur DKI Jakarta yang menetapkan Upah Minimum Provinsi (UMP) Jakarta 2026 sebesar Rp5,73 juta per bulan. Penetapan tersebut dihitung menggunakan indeks tertentu sebesar 0,75.