Kumpulan Berita

Cuaca Ekstrem


Nasional
4 December 2025

Pemerintah Siaga Hadapi Cuaca Ekstrem hingga Akhir Tahun

Pemerintah meningkatkan kewaspadaan menghadapi potensi cuaca ekstrem yang diperkirakan berlangsung hingga akhir tahun.

Nasional
3 December 2025

Menko PMK: Waspada Potensi Hujan Lebat hingga Akhir Tahun

Menko PMK, Pratikno, mengingatkan agar waspada dan siap siaga hujan lebat di sejumlah wilayah Indonesia hingga akhir 2025.

Hot Issue
1 December 2025

Cuaca Ekstrem, Risiko Gagal Panen Meningkat Jelang Akhir 2025

Pudji Ismartini menjelaskan, November dan Desember 2025 memiliki risiko yang lebih besar terhadap kegagalan panen.

Nasional
29 November 2025

Waspada! Sisa Siklon Tropis Senyar Masih Mengintai

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) menyampaikan pergerakan Siklon Tropis Senyar yang memicu terjadinya cuaca ekstrem. Bahkan, menimbulkan banjir dan longsor di Sumatera.

Nusantara
29 November 2025

Waspada! Potensi Banjir Susulan di Aceh Barat

Polisi mengimbau warga Aceh Barat untuk mewaspadai potensi banjir susulan. Hujan deras masih terus mengguyur sehingga menyebabkan sungai meluap.

Nasional
28 November 2025

Banjir-Longsor di Tapanuli Tengah, 34 Orang Meninggal dan 33 Lainnya Hilang

Bencana banjir dan tanah longsor melanda 20 kecamatan di Kabupaten Tapanuli Tengah, Sumatera Utara. Hingga Jumat (28/11/2025),

Nusantara
26 November 2025

Cuaca Ekstrem di Sumut Akibat Siklon Tropis KOTO dan Bibit Siklon 95B

Kepala Pusat Data, Informasi dan Komunikasi Kebencanaan BNPB, Abdul Muhari mengungkapkan, Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) melalui Tropical Cyclone Warning Center (TCWC) Jakarta melaporkan pemicu cuaca ekstrem di Sumatera Utara (Sumut) pada 25 November 2025 disebabkan siklon tropis.

Nasional
25 November 2025

BMKG Keluarkan Peringatan Dini Gelombang Tinggi Capai 4 Meter

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mengeluarkan peringatan dini gelombang tinggi yang berpotensi terjadi di beberapa wilayah perairan pada 25??"28 November 2025.