Kumpulan Berita
Penyandang diabetes perempuan lebih tinggi jumlahnya ketimbang pasien laki-laki.
Lalu bagaimana cara mengontrol kadar gula darah agar tidak melonjak, guna mencegah diabetes.
Ia mengatakan, skrining bisa dilakukan juga pada orang yang memiliki berat badan berlebihan, darah tinggi dan mempunyai kebiasaan merokok.
Sri membagi asupan makanan menjadi empat kategori.
Dietisien Instalasi Pelayanan Gizi Rumah Sakit Cipto Mangunkusumo Sri Rejeki Wahyuningrum SKM, RD, memberikan pola makan sehat yang berisi tips membagi porsi makan.
Para peneliti menemukan model kecerdasan buatan (AI) untuk mendiagnosis penyakit seperti diabetes tipe 2.
Ternyata lidah bisa mendiagnosa penyakit diabetes, lho!
Dia juga mencontohkan pasien yang terkena diabetes secara genetik, kemudian anaknya juga sangat berpotensi menurunkan kasus diabetes kepada anaknya.