Kumpulan Berita
Pemerintah akan mengirimkan tim khusus ke Amerika Serikat (AS) pada pekan depan untuk melanjutkan pembahasan negosiasi dagang dengan pemerintahan pimpinan Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump.
Zelensky telah menolak poin-poin terkait penyerahan wilayah Ukraina.
Trump kerap mengggunakan kata-kata merendahkan terhadap imigran Somalia di AS.
Langkah ini diambil setelah Trump mengatakan bahwa serangan darat terhadap Venezuela akan segera dilakukan.
Ketegangan antara AS dan Venezuela memuncak setelah Trump mengumumkan penutupan wilayah udara akhir pekan lalu.
Venezuelaa menyebut pengumuman Trump sebagai tindakan kolonialis.
Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump memulai proses penetapan cabang-cabang Ikhwanul Muslimin (Muslim Brotherhood) sebagai organisasi teroris asing dan teroris global yang ditetapkan secara khusus.
Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky mengonfirmasi delegasi diplomatik Ukraina telah kembali ke Kyiv setelah negosiasi dengan pejabat Amerika Serikat (AS) dan Eropa di Jenewa mengenai draf rencana AS untuk mengakhiri perang Rusia di Ukraina.