Kumpulan Berita
PT Indointernet Tbk (EDGE) menggelar Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST).
PT Bursa Efek Indonesia (BEI) mencatat jumlah dana penawaran umum perdana (IPO) mencapai Rp3,88 triliun hingga 8 Mei 2024.
Daftar 10 saham paling anjlok selama perdagangan sepekan.
Menteri BUMN Erick Thohir merombak direksi PT Aneka Tambang Tbk (ANTM).
PT Chandra Asri Pacific Tbk (TPIA) dan Glencore plc menandatangani Perjanjian Jual Beli dengan Shell Singapore Pte. Ltd.
PT Bursa Efek Indonesia (BEI) bakal memblokir pengendali perusahaan terbuka apabila terbukti menjadi penyebab emiten dihapus atau delisting.
Rugi PT Global Digital Niaga Tbk (BELI) menyusut menjadi Rp691,2 miliar pada kuartal I 2024.
PT XL Axiata Tbk (EXCL) merombak susunan direksi dan komisaris.