Kumpulan Berita
Sri Mulyani Indrawati memberi sinyal bahwa gaji ke-13 dan 14 (THR) bagi aparatur sipil negara (ASN) termasuk PNS tetap cair.
Kapan pencairan gaji ke-13 dan THR PNS tahun 2025 menjadi topik yang ramai diperbincangkan publik.
Kementerian PANRB memastikan bahwa gaji ke-13 dan Tunjangan Hari Raya (THR) PNS tetap diberikan