Kumpulan Berita
Meski begitu guncangannya tidak berpotensi menimbulkan tsunami.
BMKG memastikan gempa besar tersebut tidak berpotensi tsunami.
Belum diketahui apakah ada bangunan yang rusak dalam peristiwa tersebut.
Kedalaman gempa dilaporkan 32 Kilometer.
Sebanyak tiga rumah dilaporkan rusak dan sebuah jalan di Kecamatan Tangan ambruk akibat gempa tersebut
Gempa berkekuatan Magnitudo 6,2 mengguncang Provinsi Aceh, Minggu (11/5/2026). Gempa yang berpusat di Blang Pidie tersebut dilaporkan terjadi pukul 15.57 WIB.
Adapun pusat gempa di Aceh Besar tersebut berada di darat.