Kumpulan Berita
Wakil Presiden (Wapres) Gibran Rakabuming Raka mengajak para santri di seluruh Indonesia untuk terus meningkatkan kapasitas dan keahlian agar mampu menjawab tantangan zaman yang semakin kompleks.
Menjelang peringatan Hari Santri Nasional 2025, yang diperingati setiap 22 Oktober, suasana hangat dan penuh semangat terasa di Istana Wakil Presiden (Wapres), Jakarta, pada Selasa (21/10/2025).
Menurut Subhan, apabila ada penambahan kuasa, maka kuasa sebelumnya harus dicabut.
Purbaya Yudhi Sadewa buka-bukaan soal capaian Pemerintahan Presiden Prabowo Subianto di bidang ekonomi.
Satu tahun Pemerintahan Prabowo-Gibran pada Senin 20 Oktober 2025. Sejumlah kebijakan dan program telah digenjot.
Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka menemui para relawan yang mendukung dirinya bersama Presiden Prabowo Subianto saat berkontestasi di Pemilu 2024.
Presiden Prabowo menunjukkan ketegasan sekaligus keberpihakan yang jelas kepada rakyat kecil.
Ahli Digital Forensik Rismon Sianipar hingga advokat Kurnia Tri Royani melobi dengan petugas keamanan