Kumpulan Berita
Juru bicara PDIP, Mohamad Guntur Romli menyebut, sekretaris jenderal (sekjen) partainya, Hasto Kristiyanto, telah membuat puluhan video terkait dugaan skandal korupsi para pejabat negara.
Mantan penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Yudi Purnomo meyakini KPK telah memiliki alat bukti baru dalam kasus Harun Masiku. Sehingga, sejumlah pihak yang diduga terlibat telah ditetapkan menjadi tersangka.
Sekretaris Jenderal (Sekjen) PDI-Perjuangan, Hasto Kristiyanto turut angkat bicara ihwal ditetapkan tersangka terkait kasus Harun Masiku oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK).
Sekretaris Jenderal PDI Perjuangan, Hasto Kristiyanto kini telah ditetapkan sebagai tersangka oleh KPK terkait dugaan suap terhadap eks Komisioner KPU Wahyu Setiawan, terkait pergantian antar-waktu Harun Masiku.
Sekretaris Jenderal PDI-Perjuangan, Hasto Kristiyanto menyinggung soal tiga periode dalam sebuah video yang memuat responsnya usai ditetapkan tersangka oleh KPK.
Sekretaris Jenderal (Sekjen) PDI Perjuangan, Hasto Kristiyanto buka suara usai ditetapkan sebagai tersangka dugaan suap terhadap eks Komisioner KPU Wahyu Setiawan terkait pergantian antar-waktu Harun Masiku
Menurut Yudi, Yasonna merupakan saksi kunci dalam perkara yang melibatkan buronan Harun Masiku ini.
Keduanya, dicegah terkait kasus pergantian antar waktu (PAW) anggota DPR RI yang menjerat buronan Harun Masiku.