Kumpulan Berita
warga melihat kepulan asap tebal dan api menjalar cepat di lokasi kebakaran lahan, karena cuaca yang panas
Upaya mitigasi perlu ditingkatkan terutama melalui edukasi untuk membangun kesadaran warga setempat.
Saat ini, sudah dilakukan pemadaman terhadap 157 titik karhutla di Provinsi Kalimantan Barat, di mana 90% api berasal dari pembukaan ladang.
Pemerintah Provinsi Kalbar melaksanakan pertemuan secara daring pada Jumat 19 Mei 2023 lalu.
Kejadian cuaca ekstrem juga masih terjadi karena saat ini masih berada pada peralihan dari hujan ke kemarau.
Lahan yang terbakar itu terjadi di Desa Pelintung, Dumai dan Desa Tanjung Leban, Kabupaten Bengkalis.
Pihak Polsek Pujud, Rokan Hilir, Riau mengamankan dua orang terkait kasus Karhutla (kebakaran hutan dan lahan).
Satuan Reskrim Polres Bintan menangkap dua orang pria yang merupakan pelaku pembakaran hutan, dan lahan