Kumpulan Berita
Polda Jawa Tengah menyatakan insiden kecelakaan lalu lintas Bus PO Cahaya Trans bernomor polisi B 7201 IV di Simpang Susun Tol Krapyak, Kota Semarang, mengakibatkan 16 penumpang tewas.
Kapolda Jawa Tengah, Irjen Pol Ribut Hari Wibowo mengungkapkan, bahwa sopir Bus Cahaya Trans B 7201 IV yang mengalami kecelakaan lalu lintas di simpang susun Tol Krapyak, Kota Semarang, merupakan sopir cadangan.
Direktorat Jenderal Perhubungan Darat Kementerian Perhubungan menyatakan bus Cahaya Trans tidak laik jalan.
Penampakan proses evakuasi kecelakaan bus penumpang di Simpang Susun Exit Tol Krapyak, Kota Semarang, Jawa Tengah, menyisakan pemandangan pilu. Badan bus ringsek parah, sementara petugas berjibaku mengevakuasi korban yang terjepit di dalam kabin usai kecelakaan maut yang terjadi pada Senin (22/12/2025) dini hari.
Kecelakaan maut melibatkan bus penumpang PO Cahaya Trans terjadi di Simpang Susun Exit Tol Krapyak, Kota Semarang, pada Senin (22/12/2025) dini hari. Insiden tersebut mengakibatkan 15 penumpang tewas dan 19 lainnya mengalami luka-luka.
Proses evakuasi korban kecelakaan bus di Simpang Susun Exit Tol Krapyak, Kota Semarang, berlangsung dramatis dan memakan waktu berjam-jam. Sejumlah penumpang dilaporkan terjepit di dalam badan bus yang ringsek
Polisi menangkap MEP, pengemudi mobil boks yang menyerempet sepeda motor yang dikemudikan DP (22) dan ditumpangi MR (26) di Jalan Ciledug Raya, Pesanggrahan, Jakarta Selatan, Minggu 21 Desember 2025.
Kesal, pengemudi mobil boks membanting setir ke kiri sehingga menyebabkan sepeda motor terjatuh.